Wednesday, June 20, 2012

Efek Nashville Instagram

Anda pasti sudah sering melihat gambar dengan efek seperti di atas, di Facebook. Ya.. Instagram tepatnya, tetapi aplikasi ini hanya bisa digunakan di Android, atau iOS. Jika anda tidak memiliki gadget ber-OS Android atau iOS jangan sedih dulu karena dengan Photoshop, semua jenis editing gambar bisa anda lakukan.


1. Buka Photoshop anda
2. Buka gambar yang akan anda edit
3. Duplikat layer "Background", tekan Ctrl + J
4. Atur Seperti ini
Atur pada channel Green: Output: 37; Input: 0, dan Green: Output: 133; Input: 0 (klik gambar untuk memperjelas)
5. Tekan CTRL+L atau pilih menu Image > Adjustment > Levels, dan atur seperti di bawah ini (klik gambar untuk memperjelas)
6. Kemudian pilih menu Image > Adjustment > Brightness/Contrast, dan atur seperti di bawah ini (klik gambar untuk memperjelas)
7. Kembali kita gunakan curves, tekan Ctrl + M, dan atur seperti di bawah ini (klik gambar untuk memperjelas)
8. Pilih menu Image > Adjustment > Brightness/Contrast aturlah seperti di bawah ini

9. Jangan bosan dulu kalo make curves terus :D, Tekan Ctrl + M lagi :D dan atur seperti ini (klik gambar untuk memperjelas)
9. Buat layer baru melalui Layer > New Layer atau Ctrl + Shift + N
10. Kemudian fill dengan warna coklat muda (#f7d9ad), melalui menu Edit > Fill, atau Shift + F5
11. Ubah blending mode menjadi Multiply
12. Hasilnya bisa anda liaht pada gambar di atas

Mudah bukan??
Sekian dulu tutorial photoshop dari saya, jika ada yang kurang jelas mohon ditanyakan :D

Semoga Bermanfaat ^_^

1 comment:

Jangan lupa untuk tinggalkan komentar kawan. Jangan lupa follow blog-nya dan like facebook-nya yah... Sedikit komentar sangat penting untuk kemajuan Blog ini. Mohon jangan SPAM